Rekomendasi Kabel Jumper Aki Mobil Yang Bagus (Cara, Ukuran, dan Merek) - jufrika com
Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer
after 10 years jufrika.com will be shutdown in end on year 2024 , thanks you for always visiting my website , hope you helpfull with my content :'(

Rekomendasi Kabel Jumper Aki Mobil Yang Bagus (Cara, Ukuran, dan Merek)

Saat mobil mogok Kabel Jumper Aki adalah benda yang sangat diperlukan terlebih lagi ternyata daya aki rendah dan sudah habis, maka perlu pancingan dari mobil lain untuk menghidupinya, maka dari pada itu diperlukan kabel jumper aki mobil yang bagus agar baterai aki cepat terisi penuh kembali dan mobil bisa dibawa untuk melakukan perjalanan kembali.

Cara Menghubungkan Kabel Jumper Aki

Ketika Mogok salah satu penyebabnya adalah kelistrikan yang kurang, bisa jadi salah satunya adalah aki sudah soak. Misal ingin starter bunyi ngek ngek ngek, sudah pasti aki soak atau kurang daya (ampere) maka daripada itu, untuk mengatasi hal tersebut bisa dibantu dengan menjumper kutub positif dan kutub negatif ke sumber listrik lain yang dayanya setara atau lebih sedikit misal aki mobil lain agar bisa di starter kembali untuk mengisi daya aki.

Caranya cukup mudah cukup mengikuti skema seperti gambar berikut ini :


Dari gambar terlihat  :

  • kutub + aki mobil sehat terhubung ke kutub + aki mobil soak.
  • kutub - aki mobil yang sehat terhubung dengan body mobil.

Rekomendasi Kabel Jumper Aki

Mengingat Pentingnya kabel jumper aki maka berikut rekomendasi jufrika.com kabel jumper yang bagus, tahan lama, dan cocok untuk mobil kesayangan sobat yang bisa dibeli lewat marketplace tokopedia (link rekomendasi sudah tersedia ):

1. Sparco kabel jumper 400 Ampere, Ukuran P: 2,5m D: 9mm  

kabel jumper aki mobil yang bagus

Rekomendasi kabel jumper untuk aki pertama, ada Sparco Maksimal Daya yang lewat kabel ini 400 Ampere memiliki panjang 2.5 Meter, dan lebar atau diameter 9 mm. Sparco jumper ini memiliki Ukuran yang lumayan tebal dan juga material karet kabel yang padat membuat komponen ini tidak mudah keropos aus dan juga panjang 2.5 Meter adalah jarak yang pas untuk menjadi jumper menggunakan mobil lain. 

Link Pembelian Tokopedia dengan harga 339.500 bisa dibeli disini.


2. Kenmaster Booster Cable 200 A 2 Meter

ukuran kabel jumper aki mobil

Rekomendasi kedua, jika budget sobat terbatas ada pilihan Kenmaster Booster Cable 200 A. Meski tahanan tersebut tidak sebesar rekomendasi yang pertama, Kenmaster sendiri merupakan brand ternama yang build qualitynya memiliki tembaga dengan konduktivitas tinggi sehingga dapat mengalirkan aliran listrik dengan cepat dan aman sehingga minim akan korsleting. Juga ukuran kabelnya 2 M adalah ukuran yang cukup terlebih ada kantong penyimpanannya.

Link Pembelian Tokopedia dengan harga 59.500 bisa dibeli disini.

 
3. Kenmaster Booster Cable 400 A

kabel jumper aki

Jika dirasa rekomendasi sebelumnya kurang powerfull, jufrika.com rekomendasikan  membeli Kenmaster Booster Cable 400 A, artinya memiliki daya tahan lebih besar yaitu 400 Ampere cocok untuk mobil dengan ampere yang besar.

Untuk harganya sendiri dijual di kisaran harga mulai Rp 94.562 link tokopedia disini


4. Nankai Booster Jumper Cable 800 A

kabel jumper aki mobil yang bagus berapa ampere

Rekomendasi terakhir dari jufrika.com adalah Nankai Booster Jumper Cable 800 A. Dimana Nankai merupakan brand asal Jepang yang sudah teruji quality dan ketahanannya dalam membuat tools. Dimana kemampuan kabel jumper satu ini tidak tanggung tanggung bisa dibilang tangguh di semua kondisi dan bentuk mobil, baik mobil kecil, mobil besar, atau bahkan truk. Karena Memiliki ketahanan sebesar 800 Ampere dan ukuran Panjang 4 Meter.

Harga pun tidak terlalu jauh dibanding rekomendasi pertama yaitu hanya 305.000 Rupiah link pembelian terpercaya bisa di tokopedia link :

beli disini.


close