Aplikasi Ringan untuk Smartphone Low Memory & RAM
Jufrika Blog - Hai sobat jufrikablog, Untuk Pengguna Smartphone Android High End User dengan RAM 1 GB 2 GB 4 GB dst ditambah memory internal bergigabyte, mungkin tidak akan jadi masalah besar untuk menggintall banyak aplikasi yang sering dibutuhkan dengan ukuran besar.
Dari kebanyakan pengguna Smartphone bersistem operasi android, tidak lepas dengan namanya aplikasi social media, games, alat alat produktivitas seperti browser, translator, office reader, tuning/ pembersih junk smartphone.
Namun bagaimana dengan pengguna smartphone dengan ukuran mini, baik dari segi Memory maupun RAM ( Sekitar 512 MB kebawah)? Tentu dengan menginstall aplikasi besar akan membuat performa smartphone mereka menjadi lambat.
Namun tenang, bukan jufrika blog, jika tidak memiliki solusi permasalahan sobat sehari hari. Jufrika Blog merekomendasikan sobat untuk segera meng-uninstall beberapa aplikasi berat dan ganti dengan aplikasi recommended dari jufrika blog berikut
FACEBOOK LITE DOWNLOAD | KB [VIA PLAYSTORE]
Review :
Jika sebelumnya memory kamu habis, smarphone kamu lag dengan menginstall 2 aplikasi facebook(facebook & messenger), kini sobat cukup menginstall 1 aplikasi facebook lite saja. Dengan hanya beberapa KB sobat sudah bisa messenger dan lihat timeline facebook, upload foto video di facebook dengan biaya data yang lebih hemat juga.
LINE LITE DOWNLOAD | 1 MB [VIA PLAYSTORE]
Lite Lite Versi Ringan |
Jika pada facebook kamu diberikan full feature layaknya membuka facebook desktop, di line lite ada beberapa fitur yang cukup menguras batrai dan memory seperti timeline dan iklan promosi penumpulan poin untuk ditukar stiker.
Feature yang tersedia : chattingan dengan sahabat grup line dan pengaturan saja. Cocok buat sobat yang hanya ingin mengetahui dan chatingan yang penting penting saja. Namun pihak line tetap mengupdate hingga semua fitur line lite.
Opera Mini Native DOWNLOAD | [VIA PLAYSTORE]
Opera Mini Hemat Data |
Review :
Google Chrome di smarphone bikin cepat panas dan boros kuota + energy? Maka pasang juga Opera Mini untuk browsing. Karna selain menghemat memory dan RAM juga dapat menghemat kuota sobat. Ditambah fitur speed dial yang baik untuk digunakan di smartphone.
Clean Master Lite DOWNLOAD | 3.6 MB [VIA PLAYSTORE]
CM Lite |
Review :
Sudah pernah menggunakan Clean Master? Clean master adalah aplikasi yang berfungsi untuk membersihkan junk/sampah yang menganggu seperti file APK yang tidak terpakai, cache, Sampah Iklan. Ternyata CM memiliki versi mininya, dengan hanya beberapa MB, Smartphone akan kembali cepat dan bersih terawat.
Bagaimana tertarik untuk mempercepat dan menghemat RAM Android Sobat? Ayo dicoba sekarang juga sobat Jufrika Blog.